Kerang cabe ijo

#Tumis kerang cabe ijo#

liat ada kerang kupas di tukang sayur jadi pengen eksekusi.

Yuu..kk...marii...

Siapkan bahan2 yang akan dimasak ya ...

200 gr kerang ijo yg sudah dibersihkan dan direbus

5 buah cabe ijo iris2 samping kalo ingin pedas tambahkan cabe sesuai selera.saya tambahkan cabe rawit karena suka pedas.

1 buah bawang bombay iris-iris
3 siung bawang pitih iris tipis
1 lembar daun salam/opsional
garam , gula, merica bubuk secukupnya
penyedap jika suka.
1 biah tomat iris

Cara memasak.

Tumis bumbu ke dalam minyak yang sudah panas , tumis bawang bomnay dan pitih sampai harum masukkan cabe lalu masukkan kerang ijo kupas yang sudah direbus .
Aduk-aduk masukkan garam, gula merica bubuk secukupnya .penyedap jika suka.
Koreksi rasa.Jika sudah mau matang masukkan tomat iris.
Angkat hidangkan selagi panas.


Hmmm....lezattt...


Comments

Popular posts from this blog

Hamil di usia 36 th....

Explore ke Goa kebon wates